Air Mata Dewi Keadilan

Dec 12, 2021 | Puisi

Keadilan hukum
Bagai menari di atas pedang tajam

Tergelincir,
Kita akan terbelah

Tapi, itulah hakikat keadilan
Jelas dan tegas

Yang salah akan mendapatkan
Adzabnya
Yang benar akan mendapatkan
SenyumanNya

Jangan bermain main dengan
Hukum dan Keadilan

Jatinegara, 12 Desember 2021

Baca Juga

0 Comments

  1. Kalau penulis kurang jujur dalam menyajikan karya tulus, pasti dan pasti akan menyesatkan. Maka catatlah sejarah sebagaimana adanya. Syukur2 bisa…

  2. Sangat menginspirasi dan menopang semangat

  3. Sangat inspirasi, membantu menumbuhkan motivasi dan penopang semangat

Pin It on Pinterest

Share This